BEKASI. Kementerian Pertanian melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) terus gelar Pasar Tani Ramadhan di berbagai wilayah, salah satunya Kota Bekasi. Kegiatan Pasar Tani Ramadhan ini merupakan salah satu upaya Kementerian Pertanian untuk menjamin ketersediaan dan pasokan 12 bahan pokok strategis aman dan lancar serta sebagai upaya mendekatkan konsumen atau masyarakat langsung kepada...Read More
Jelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HKBN) Idul Fitri 1443 Hijriah, Kementerian Pertanian menggelar sejumlah Pasar Tani di berbagai daerah di Indonesia. Pasar tani Ramadhan ini merupakan bagian dari intervensi Kementerian Pertanian untuk menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan di pasaran. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo, saat melakukan sidak di berbagai pasar tradisional beberapa waktu lalu...Read More